Pilar Asing Persija Marco Motta Dikabarkan Tinggalkan Indonesia Selepas Piala Menpora 2021
Pemain asing Persija Jakarta, Marco Motta, menyebut dirinya akan kembali ke kampung halamannya, Italia. Piala Menpora 2021 menjadi gelar pertama yang mampu diraih oleh Marco Motta bersama Persija Jakarta. Keberhasilan…